Policy Of Screening For Plagiarism
Kebijakan Atau Ketentuan Plagiarisme
Semua naskah harus bebas dari konten plagiarisme. Semua penulis disarankan untuk menggunakan perangkat lunak pendeteksi plagiarisme untuk melakukan pemeriksaan kesamaan. Redaksi memeriksa deteksi plagiarisme artikel dalam jurnal ini dengan menggunakan perangkat lunak Turnitin. Adapun ketentuan ambang batas maksimal nilai similarity yang bisa diterima yaitu sebesar 25%. Jika melebihi angka tersebut naskah akan ditolak atau direvisi.